Lihat ke Halaman Asli

Mudzakkir HA

Guru SDIT MU Cinere Depok

Lelaki Idaman

Diperbarui: 27 November 2024   12:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumen Pribadi

Lelaki Idaman

Ia hadir bagai mentari pagi
Cahaya keimanan menyinari hati
Langkah tegap menuju rumah-Mu
Sambut subuh penuh syahdu

Lelaki idaman, sosok yang dicari
Keteguhan iman tlah terpatri
Salat lima waktu tak henti
Berjamaah di masjid tiap hari

Subuh, saksi bisu perjuangannya
Bangkit tidur, jemput ridha-Nya
Suara adzan sebagai panggilan
Ia datang, tunaikan kewajiban.

Di tengah hiruk pikuk dunia
Ia tetap teguh pada janji-Nya
Menjadi teladan bagi sekitar
Akhlak mulia, iman tak kan pudar

Lelaki pilihan, idaman hati
Lelaki sholeh penuh kasih.
Hidup terasa lebih berarti
Selalu mendekatkan diri pada Ilahi

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline