Bunga jatuh gugur semampai
Tetap mekar kekar tak lunglai
Meninggalkan biji siap bersemai
Membuahkan kuncup berseri permai
Bersenjata samurai berbalutkan perisai
Berlinangku perlahan berderai
Bukan karena sedihku tak terurai
Namun karena haruku yang membadai
Sebab dengan adik, guru, tu, ku harus bercerai
Kalbuku dengan sekolah seolah menyatu bak rantai