Lihat ke Halaman Asli

KANG NASIR

TERVERIFIKASI

petualang

“Montir jadi Dosen”

Diperbarui: 19 November 2015   21:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Sebuah Yayasan ingin mengembangkan Perguruan Tinggi dari Akademi menjadi Universitas. Dibentuklah Tim. NamanyaTim Persiapan Pendirian Universitas Islam Banten).

Salah satu bagian dari Tim adalah Tim Umum. Tugasnya menyiapkan administrasi umum termasuk menyiapkan dan merekrut Sarjana (Magister) untuk dijadikan dosen/persyaratan pendirian Program Studi. Diketuai doctor Fauzi Sanusi. Anggota Aceng Asnawi, Irfan Ali Hakim, Sutisna dan saya.

Kabar akan berdirinya Universitas ini cepat menyebar, banyak sarjana (Magister) datang ke Base Camp Tim, tujuannya ingin bergabung baik secara langsung maupun melalui utusan.

Agus Rahmat, Advokat dan aktivis Cilegon datang menemui doctor Fauzi Sanusi, ia bilang bahwa ada temannya yang siap untuk bergabung. Tanpa banyak pertanyaan, DR, Fauzi minta agar temannya segera datang dan melengkapi persyaratan.

Selain membicarakan masalah Universitas, Agus Rahmat juga membawa misi mempromosikan bengkel mobil milik temannya yang baru berdiri.

Agus Rahmat lantas menemui Aceng Asnawi di ruang sebelah. Gayung bersambut, kebetulan mobil Aceng lagi ngadat. Aceng minta agar temannya datang mengambil mobil untuk segera di servis. Jam 12 malam akan di bawa ke Bandung membawa berkas persyaratan Universitas ke KOPERTIS IV. Bergegas Agus Rahmat keluar base camp.

Beberapa saat kemudian, Agus Rahmat datang bersama dengan temannya ---sebut saja Ruslan--. Kedatangannya langsung disambut doctor Fauzi dalam ruangan husus. Ruslan duduk diruang tamu ,saya dan Agus Rahamat ikut menemani. Tiba tiba Fauzi menyapa setengah mengintrogasi;

” Begini pak”, kata pak Fauzi mengawali pembicaraan.

 

“Memang kita disini sedang sibuk menyiapkan semua persyaratan adminitrasi pendirian Universitas”, lanjutnya.

Ruslan hanya manggut manggut,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline