Lihat ke Halaman Asli

Bermanfaatnya Kontruksi Tes

Diperbarui: 17 Juni 2015   22:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Bermanfaatnya Kontruksi Tes

Misbah Mukrom

Fakultas Psikologi Universitas  Jayabaya

Apa itu Kontruksi Tes ? Tentunya kata Tes sudah tidak asing dikalangan masyarakat . Dari perkuliahan saya di Fakultas Psikologi Universitas Jayabaya dalam mata kuliah “Kontruksi Tes” bahwa Tes adalah prosedur yang sistematik untuk membandingkan tingkah laku dua orang atau lebih . Kita tentunya pernah mengalami dites dengan seseorang atau mengetes seseorang . Disaat kita melamar pekerjaan pada perusahaan tertentu, tentunya sebelum bekerja kita biasanya dites terlebih dahulu apakah kita memenuhi kriteria pada perusahaan tersebut .

Tes ada 2 macam yaitu : 1. Tes Tertulis

2. Tes Lisan

Tes Tertulis yaitu Tes yang dilakukan sebagaimana dengan cara soal soal atau pertanyaan yang dibuat dikertas untuk dikerjakan dan diajukan kepada objek yang ingin dites .

Sedangkan Tes Lisan yaitu tes tanya jawab antar Individu atau Kelompok . Biasanya tes tersebut dijawab oleh Objek dengan Instan .

Contoh Tes Tertulis yaitu seperti tes IQ , tes menghitung , dan yang lainnya .

Contoh Tes Lisan yaitu seperti tes wawancara , tes menghafal , tes daya ingat dan tes lainnya .

Manfaat dari Tes Tertulis yaitu kita dapat mengetahui tentang kemampuan objek yang dites dan kita dapat menganalisa nya , tetapi kekurangan pada tes tertulis yaitu kita tidak dapat mengetahui apakah jawaban yang dikerjakan objek yang diteliti dijawab dengan sungguh sungguh atau hanya sekadar menjawab .  Sedangkan manfaat dari Tes Lisan yaitu kita dapat mengetahui tentang kepribadian objek yang dites karena kita dapat berhadap langsung dan dapat dengan mudah menilai orang tersebut . tetapi ada kelemahan dari tes lisan tersebut dengan tes lisan tersebut Objek yang dites cenderung malu malu dan gugup saat diajukan pertanyaan .

Dalam dunia psikologi tentunya kita harus dapat mengetahui tentang karakter individu seseoarng . untuk mengetahui karakter individu tersebut kita tidak dapat dengan hanya menebak sepengetahuan kita kecuali kita sudah mengenal lama seseorang tersebut . Jika kita ingin mengetahui karakter seseorang tersebut pintar atau kurang pintar dayai ngat nya kuat atau kurang kuat kita harus mengetes seorang tersebut dan harus menganalisa dari data yang kita peroleh . Barulah kita bisa mengatakan bahwa orang tersebut pintar atau kurang pintar   tergantung apa yang kirta ingin ketahui , dan kita dapat mempertanggung jawabkan nya karena kita telah memilik data yang Valid dari tes yang telah kita lakukan .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline