Lihat ke Halaman Asli

Mim Yudiarto

TERVERIFIKASI

buruh proletar

Bulan Belum Bulat Sempurna

Diperbarui: 6 September 2017   01:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Persis di atas lampu berkekuatan tinggi

Ujung mataku menangkap hulubalang malam

Duduk tepat di atas kepala

Bentuknya belum bulat sempurna

Kalau saja diterjemahkan

Bagaimana arti tatapan bulan

Maka terjemahannya membuat bulu kuduk meremang

Banyak sekali pertanyaan bermunculan

Tersirat di wajahnya yang belum bulat sempurna

Manusia manusia yang sempurna, begitu katanya

Jauh lebih patuh terhadap angkara

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline