Lihat ke Halaman Asli

Almira Mutiara

Mira/Tiara

Puisi | Daratan Pasti Butuh Naungan Awan

Diperbarui: 7 Februari 2019   14:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

wallhere.com

Awan, memang hanyalah segerombol benda langit.

Gumpalan putih yang tak saling berhimpit.

Begitu gagah terpandang dari bukit.

Ingin ku intip sedikit.

Namun rasanya berbelit-belit.

Untuk apa aku mengikutinya.

Aku hanyalah daratan yang tak berarti apa-apa.

Membentang luas namun masih gersang adanya.

Tak ada tumbuhan yang berdiri tegak di atasnya.

Aku dan awan begitu jauh derajatnya.


Ia terjunjung tinggi di atas.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline