Lihat ke Halaman Asli

cara membuat kubus menggunakan wingeom

Diperbarui: 23 Juni 2015   22:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cara membuat kubus menggunakan wingeom

1.Buka aplikasi wingeom

2.Klik tab window pilih 3 dim

3.Maka tampilan akan muncul seperti ini

4.Lalu perbesar kotak yang kecil dengan klik tombol maximize , maka tampilan akan berubah

5.Selanjutnya pilih tab units – pilih polyhedral – pilih box

6.Kemudian isikan ukuran kubus yang diinginkan misalnya 4

7.Maka akan muncul

8.Kemudian agar kubus berwarna transparan , pilih tab view – display – lalu pilih dot hidden lines

Maka akan muncul

9.Dan telah jadi satu kubus , untuk menghitung panjang salah satu sisi misalnyaAB . klik tab meas

Lalu ketik AB maka akan muncul panjang AB yaitu 4

10.Misalnya kita akan membuat diagonal sisi antara BG , caranya pilih tab linear – pilih segment or face

Lalu akan muncul kotak, isikan BG. Maka muncul

Maka akan muncul garis antara titik B dan titik G

Demikian cara membuat kubus dan menghitung panjang sisi nya. Masih banyak lagi yang dapat kita lakukan menggunakan Aplikasi wingeom.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline