Lihat ke Halaman Asli

Entah Judulnya Apa yang Pasti Ditulis Saat Hujan Membumi

Diperbarui: 16 April 2022   08:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hujan sedang membumi tapi hati tak ubah masih saja tandus.

Entah ke mana sebenarnya oase kehidupan itu menjelma.

Rintik hujannya menawarkan rindu bagai musim panas berkepanjangan yang membawa musibah kelaparan

Alih-alih mengatakan tak ada yang lebih tabah dari hujan bulan Juni. Tidak, tak ada yang lebih tabah dari perempuan yang digerogoti rindu yang menjadi-jadi. Dirahasiakannya kepastian itu pada cuaca yang tak pernah tentu

Hujan hanya membawa badai nya malam ini, tidak lagi membawa rintiknya yang puintik.

Hujan hanya membawa ributnya yang khas di atap rumah  bersiap runtuh kapanpun saat diterpa badai kegamangan.

Tidak juga lupa menitip kesakitan setelah dinikmati dengan tubuh kosong dibalut oleh rindu yang tak habis

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline