Lihat ke Halaman Asli

Debat Tak Bermanfaat

Diperbarui: 21 Februari 2019   00:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Debat akan dilaksanakan. Publik antusias 'tuk saksikan. Dua orang menjadi kontestan. yang pandai bicara kan raih kemenangan

Debat kali ini tak pakai kisi-kisi. Karena membuat debat nggak asyik lagi. Mereka akan beradu argumentasi. Terkait tema pangan, infrastruktur, SDA dan energi

Debat kedua ini agak berbeda. Karena jumlah massa tak sebanyak debat perdana. Argumentasi akan kuat jika di lengkapi data. Meskipun tak akurat kenyataannya

Debat Capres di langsungkan di hotel Sultan. Para penonton pun ramai bersorakan. Saat Capres lempar pertanyaan atau jawaban. Hingga sempat diwarnai kericuhan

Kericuhan terjadi saat capres singgung pribadi lawan. Ini jelas pelanggaran. Karena aturan capres dilarang singgung pribadi lawan

Setelah debat usai. Para pengamat puji data Jokowi. Karena itu, mereka katakan panggung milik Jokowi

Sayang, Berakhirnya debat sisakan permasalahan. Karena serang pribadi lawan berujung protes dan pelaporan

Untuk kami, untuk apa ada Lima kali debat. Jika tak bermanfaat. Dari data yang kurang akurat. Sampai suara ledakan di luar area debat. 

Karena kericuhan memancing keributan. Rakyat di bohongi dengan Data yang di manipulasi. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline