Lihat ke Halaman Asli

Rahmah Chemist

Blogger - Product Photographer

Tips agar Obrolan saat Lebaran Tidak Menyakiti Hati

Diperbarui: 29 April 2022   22:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

Lebaran tinggal menghitung hari. Ada yang sudah di lokasi mudik, ada juga yang masih di perjalanan. Bertemu keluarga besar menjadi sesuatu yang diidamkan. Apalagi pandemi yang mengakibatkan dua tahun tidak bisa mudik Lebaran. 

Namun, fenomena yang terjadi ketika berkumpul keluarga besar adalah pertanyaan atau pernyataan yang keluar dari lisan-lisan kita tanpa sengaja itu hanya sekadar basa-basi tapi menyakiti. 

Obrolan "garing" seringkali mewarnai dan tak jarang menjadikan rasa tidak nyaman berkumpul dan cepat-cepat ingin pulang saja rasanya. 

Nah, agar tidak terjadi obrolan yang demikian maka mungkin sebaiknya mengikuti tips berikut: 

1. Tanyakan Kabar, Jangan Lebih

Menanyakan kabar memang kalimat yang paling sering keluar saat bertemu dengan keluarga besar. Apalagi jika datang dari tempat yang jauh, tentu ini hal yang biasa saja.

Namun, jangan ditambah kalimat lain yang sensitif. Tunggu saja apa balasan dari orang tersebut ketika menanyakan kabar supaya mencegah dari obrolan sia-sia.

2. Jangan Mengomentari Fisik

Biasanya tanpa sadar kita ucapkan:

"Hei, kurusan ya kamu sekarang!" atau mungkin kalimat ini: 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline