Lihat ke Halaman Asli

MHAFILUDIN

MAHASISWA PENERIMA BEASISWA KIP KULIAH II STP TRISAKTI II S1 PARIWISATA

Food and Beverage

Diperbarui: 30 Juli 2024   06:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

    Food and beveraage berasal dari bahasa inggris yang berarti makanan dan hidangan jadi bisa kita ambil kesimpulan bahwa food and beverage adalah suatu industri yang secara khusus mengelola dan menyajikan makanan atau minuman secara komersial dan profesional kepada pelanggan.

     Usaha jenis ini adalah jenis usaha yang mudah kita temui , mulai dari bawah seperti warteg, rumah makan kecil''an , cafe , hingga ke restoran . nah dari sini bisa kita lihat bahwa usaha ini bisa dilakukan walaupun kita hanya memiliki modal yang sedikit maupun banyak.

      Industri di bidang food and beverage adalah salah satu sektor yang terus mengalami peningkatan. Perubahan gaya hidup masyarakat yang terus berkembang dengan pola hidup masyarakat yang ingin mencari makanan ataupun minuman cepat saji, hal ini membuat industri dibidang ini terus bermunculan.

Di dalam industri food and beverage terdapat beberapa hal yang ikut menjadi bagian dalam industri ini, yaitu :

1). Restoran

    Restoran sendiri dikelola dengan tujuan komersial untuk memenuhi kebutuhan masyarakat yang ingin mencari makanan cepat saji.

2). Bar

    Kemudian ada bar, dimana tempat ini biasanya menjual berbagai jenis minuman baik yang beralkohol maupun non-alkohol yang tempatnya itu biasanya berada tidak jauh dari restoran.

3). Banquet

   Banquet disini mereka menawarkan jasa pelayanan yang bersifat besar, seperti jika ada pelanggan yang ingin mengadakan pesta ataupun jamuan dengan cara menyewa hotel tersebut.

4). Kitchen

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline