Analisis SWOT atau strengths (kekuatan), weaknesses (kelemahan), opportunities (peluang), dan threats (ancaman).
Strength
- Mampu mengoprasikan kamera dengan profesional
- Bisa mengguanakan softwere editing video dan foto
- Bisa menggambil keputusan di saat tertentu
Weakness
- Saya sering bermalasan
- Kontrol emosi yang kurang
Oppoturnity
- Berpotensi dalam Jurnalistik
- Berpotensi menjadi fotografi, videografi, dan editor
- Berpotensi menjadi lulusan S1 Ilmu Komunikasi
Threath
- Umur saya yang terbilang terlambat dalam menempuh pendidikan kuliah
- Ekspetasi orang tua
Self Awarness
Saya sering kali merasa cuek di masyarakat, organisasi maupun kelas dan tidak peduli akan hal itu. Karena jika saya membantu juga tidak ada yang berudah di situ. Pikir saya seperti itu, masih banyak orang lain yang bisa melakukan hal tersebut di bandingkan saya. Jadi saya menjadi pribadi yang tidak peduli di masyarakat.
Banyak sekali kekurangan dari diri saya yang mau saya ubah, dari sifat malasnya, dan kontrol emosi yang kurang. Saya secara bertapah ingin merubah hal itu. Pelan pelan tapi pasti saya mulai mengontrol emosi, menjadi tidak mudah marah akan hal yang tidak saya mau, menjadi mulai aktif dan tidak bermalas-malasan.
Self Exploration
- Saya ingin berkerja di pertelevisian atua media digital jadi saya akan berusaha mengembangkan kemampuan saya di bidang itu
- Untuk saat ini saya ingin lulus tepat waktu, saya akan bersungguh sungguh dalam melakukan belajar saat ini dan untuk masa depan.
- Saya ingin menjadi manusia yang berguna untuk masyarakat, keluarga, dan teman saya. Maka saya akan trus mengasah softskill saya dan jujur kepada diri saya dan orang lain.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H