Lihat ke Halaman Asli

mentari sabaggalet

Mahasiswa Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti || Penerima Baeasiwa KIP MERDEKA 2021 || Jurusan D-4 Usaha Perjalanan Usaha

Taman Nasional Siberut Selatan/Mentawai

Diperbarui: 25 Oktober 2022   23:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Halo sobat baca! Saya Mentari sabaggalet,Mahasiswa dari Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Jakarta dan saya penerima beasiswa KIP kuliah. Kali ini saya ingin berbagi tentang  Taman nasional siberut

Selamat membaca...

Kali ini saya akan mengulas sedikit tentang taman nasional siberut,nah teman teman di sini siapa yang udah pernah ke taman nasional siberut? Pada penasaran kan

Jadi taman nasional siberut itu adalah taman nasional yang letaknya di kepulauan Mentawai Sumatera Barat khususnya di siberut selatan,luas lahan taman nasional ini pun sekitar 190,500 haktera.

Taman nasional siberut secara umum terbagi menjadi tiga zona yaitu zona inti,zona rimba dan zona pemanfaatan. Selain itu di taman nasional ini juga memiliki atraksi seperti wisata budaya,ada tarian adat Mentawai,hunting dan proses membuat sagu,ada trecking dan penyusuran sungai dan wisata bahari diantaranya ada surfing,snorceling dan white beach jadi di taman nasional ini kita bisa menikmati berbagai macam hal yang menarik yang diperlihatkan oleh masyarakat sekitar taman nasional siberut. 

Untuk kesana nya juga sangat mudah jika yang berkunjung asalnya dari padang kitab isa menggunakan kapal laut,kapal nya pun memili dua macam ada kapal ambu ambu dan ada Mentawai fast,jika ingin sampai ketujuan dengan cepat maka harus menaiki Mentawai fast dimana perjalanan nya kurang lebih 3 jam saja dan dari Pelabuhan menuju ke lokasi hanya menggunakan sepeda motor atau mobil yang jaraknya tidak terlalu jauh.fasilitas yang di sediakan di taman nasional siberut ini juga yaitu disediakan rumah ,ruang pertemuan atau homestay dan makanan khas Mentawai.

Nah jika ingin menikmati suasana di dekat itu kita juga bisa pergi ke pantai dimana pantai ini tidak jauh dari taman nasional karna tepat di depan taman nasional ini sudah ada pantai dan ada bakau di sepanjang pantai.

Nah jadi teman teman jika nantik kementawai jangan lupa ya mampir di taman nasional siberut pasti seru dehh . baiklah mungkin tulisan saya kali ini sampai di sini dulu jika ada kata yang salah mohon maaf dan terima kasih juga yang sudah menyempatkan waktu untuk membaca,semoga bermanfaat.....




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline