PUISI AKROTIS MY FAMILY
Oase Cinta: Ayah
Sentuhan lembut kekarmu
Ucap panggilan azan cintamu
Rindukan kasihNya kau perdengarkan
Ombakan segara kehidupan
Sekuat jiwa ragamu
Oase hingga akhir usiamu
Titipan amanah Lillah
Indah terjaga dalam rangkulan bijak
Terangkai dalam taman hati