Puisi (Mentari Pergi Rembulan Datang)
Di pagi hari engkau terbit.
Ayam berkokok tanda engkau akan tiba.
Mereka pun bersemangat.
Memulai aktifitas awal.
Dengan cahaya indah di pagi hari.
Ketika mentari mulai redup tenggelam.
Ayam pun masuk ke reban.
Pertanda engkau akan terbenam.
Perlahan-lahan langit ini pun gelap.
Rembulan pun muncul.
Menerangi malam yang gelap nan sunyi.
Dengan cahaya putih berseri.
Membuat para pasangan senang hati.
Apalah daya ku seorang diri.
Yang melihat Rembulan tanpa seorang kekasih.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H