Lihat ke Halaman Asli

Berkomunikasi dengan Baik

Diperbarui: 25 Juni 2015   06:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kejujuran begitu mahal harganya, dan kita tidak akan bisa mendapatkan itu dengan komunikasi yg tidak baik, setidaknya berkomunikaslah dengan baik.  Bila ada yg mengganjal dihati kita terkait seseorang, biasakan langsung bicarakan kepada yg bersangkutan. karena, tanpa komunikasi yg terbuka, maka kesalah pahaman akan sangat mungkin terjadi. Emang sangat susah jika kita harus bicara jujur, yg mungkin bisa berakibat buruk nya suatu hubungan baik nantinya, tapi lebih baik katakan sejujurnya kepada yg bersangkutan walaupun hasilnya nanti akan sangat menyakitkan.


Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline