Lihat ke Halaman Asli

Emas Antam Anjlok 12.000/Gram!

Diperbarui: 7 Juli 2022   12:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Harga jual emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada Rabu kemarin untuk ukuran satu gram berada di harga Rp.977.000.

Harga tersebut terpantau turun sebanyak Rp. 12.000 dengan dibandingkan pada harga jual di hari Selasa. 

Lalu untuk harga buyback, emas Antam terpantau di harga Rp.853.000/gram. 

Harga buybcak ini pun juga terpantau turun hingga Rp.16.000 dibandingkan dengan kamis dua pekan lalu. 

Dilansir dari laman resmi Logam Mulia Antam, dibawah ini adalah harga jual emas batangan per Rabu 6 Juli 2022. 

-emas 0,5 gram Rp.538.500

-emas 2 gram Rp.1.894.000

-emas 3 gram Rp.2.816.000

-emas 5 gram Rp.4.660.000

-emas 10 gram Rp. 45.995.000

-emas 25 gram Rp. 23.037.000

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline