Lihat ke Halaman Asli

Abi Wihan

Teacher

Iseng

Diperbarui: 8 April 2024   12:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Iseng

Karya: Abi Wihan

Ketika iseng merayap di antara jari jemari,

Mengusik imajinasi yang terpendam,

Menggelitik pikiran yang terbangun,

Mengajak langkah ke alam khayalan.

Ketika iseng menjadi pelarian dari rutinitas yang kaku, 

Sebuah tawa kecil yang mengusir beban yang beku,

Menari dengan kata-kata, menggelitik imajinasiku,

Mengajak bulan dan bintang bermain mengurai kata syahdu.

Ketika iseng menjadi sebuah kebebasan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline