Lihat ke Halaman Asli

Soupe de Chalet

Diperbarui: 5 Februari 2024   01:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Soupe de Chalet| Dok Betty Bossy

Selain Fondue keju makanan tradisional Swiss lainnya yang cukup terkenal adalah Soupe de Chalet. Merupakan makanan khas dari region Gruyères. Yand pada saat itu diciptakan oleh peternak karena tidak adanya persediaan sayuran segar di gunung. Soupe de Chalet sendiri adalah sup yang dimasak di sebuah kuali besi di atas tungku api.

Soupe de Chalet terbuat dari susu segar, krim ganda Gruyère, kentang, macaroni serta bahan lainnya yaitu tanaman gunung seperti bayam liar dan Urtica dioica. Yang kemudian dimasak selama 45 menit. Disajikan dengan roti kering dan serutan keju Gruyère. Rasa dari Soupe de Chalet sangatlah gurih dan creamy. Apakah anda tertarik untuk mencoba?




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline