Lihat ke Halaman Asli

Steven Wetipo

Wirausaha

Mengintip Kekayaan Alam Gunung Yoka

Diperbarui: 24 Juni 2015   02:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1391177578830500074

[caption id="attachment_293218" align="aligncenter" width="550" caption="Landscape danau sentani dari sebelah timur. dok pri"][/caption] Gunung Yoka merupakan sebuah gunung yang termasuk dalam jajaran anak gunung cyclop. dengan ketinggiannya yang tidak lebih dari 200 mdpl, gunung ini menyimpan kekayaan Kupu-kupu yang banyak.kupu-kupu sendiri masuk dalam kingdom animalia, ordo Lepidoptera yang merupakan kelas Insekta. [caption id="attachment_293208" align="aligncenter" width="550" caption="Danaus affinis. dok pri"]

13911765691122792944

[/caption] kupu-kupu terbagi dalam 2 kelompok yaitu kupu-kupu siang dan kupu-kupu malam atau yang biasa disebut ngengat. kupu-kupu mempunyai 4 siklus hidup yaitu dari telur (Ovum), larva (ulat), pupa (Kepompong), dan imago (Kupu-kupu dewasa). [caption id="attachment_293209" align="aligncenter" width="500" caption="Lexias aeropa Jantan. dok pri"]

1391176680321841958

[/caption] kupu-kupu dewasa biasanya mengisap nektar dari bunga untuk bertahan hidup dan untuk menghindari mangsanya kupu-kupu memakai pola-pola warnanya yang ada pada sayapnya untuk mengkelabuhi mangsa. [caption id="attachment_293210" align="aligncenter" width="550" caption="Parantica melusine. dok pri"]

13911768091007614452

[/caption] [caption id="attachment_293211" align="aligncenter" width="600" caption="Mycakesis duponchelii. (memakai pola warna untuk menghindari mangsa)dok pri"]

1391176913231289361

[/caption] kupu-kupu sendiri memiliki banyak manfaat didalam kehidupan manusia diantaranya sebagai penghasil sutra, membantu proses penyerbukan pada tanaman dan masih banyak manfaat yang lainnya. [caption id="attachment_293212" align="aligncenter" width="550" caption="Everes lacturnus. dok pri"]

13911769981458416675

[/caption] dengan berjalan kira-kira 1,19 km, kita sudah bisa menikmati keindahan dari kupu-kupu tersebut. berikut ada beberapa jenis yang berhasil saya dokumentasi. [caption id="attachment_293213" align="aligncenter" width="600" caption="Melanitis amabilis jantan. dok pri"]

13911770791827099707

[/caption] setelah melihat kupu-kupu kita juga akan mendapatkan bonus juga yaitu keindahan Danau sentani dari gunung yoka. terlihat dari kejauhan rumah-rumah yang tampak kokoh dan seorang nelayan yang sedang menaduh nasib pada danau sentani. [caption id="attachment_293214" align="aligncenter" width="500" caption="perumahan kampung yoka dari kejauhan. dok pri"]

1391177190744377527

[/caption] dapat nikmati dari kejauhan kampung asei yang berada diantara kampung ayapo dan kampung harapan dimana masih terdapat terdapat gereja tua yang masih tampak gagah berdiri ditengah danau sentani, kampung ayapo dan juga kampung harapan dimana pada tempat ini tiap tahunnya diadakan festival Danau Sentani. [caption id="attachment_293215" align="aligncenter" width="550" caption="Kampung Asei. dok pri"]

13911772761940445096

[/caption] [caption id="attachment_293216" align="aligncenter" width="500" caption="Kampung ayapo. dok pri"]

13911773581239729113

[/caption] [caption id="attachment_293217" align="aligncenter" width="550" caption="Kampung Harapan (tempat diselenggrakannya Festival Danau Sentani). dok pri"]

1391177433845175983

[/caption] Ini kisah kami bertiga dari pinggiran danau sentani. [caption id="attachment_293219" align="aligncenter" width="500" caption="Belajar dari alam.dok pri"]

13911781761155691369

[/caption] salam jepret



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline