Lihat ke Halaman Asli

Suharyanto Mallawa

TERVERIFIKASI

Pustakawan Perpusnas

Ramadan Bercerita di Hari Pertama

Diperbarui: 12 Maret 2024   04:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pondok Rajeg (Dokumentasi Pribadi)

Syukur Alhamdulillah,  bisa dipertemukan kembali dengan bulan suci ramadan 1445 H. Setelah semalam melakukan salat tarawih, pagi ini (12/3) merupakan hari pertama berpuasa dan makan sahur pertama. 

Terdengar suara memanggil sahur sahur sahur dari masjid di dekat rumah, mengingatkan warga untuk makan sahur dan jangan tidur setelah sahur karena harus salat subuh berjamaah di Masjid.

Menu makan sahur pagi ini dengan buah-buahan pisang, peer, apel, jeruk dan kiwi. Tak lupa sebutir telur dan sesendok madu.

Selamat menjalankan ibadah puasa di hari pertama. Sehat dan berkah selalu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline