Lihat ke Halaman Asli

M. Ali Amiruddin

TERVERIFIKASI

Guru SLB Negeri Metro, Ingin berbagi cerita setiap hari, terus berkarya dan bekerja, karena itu adalah ibadah.

Malam Angkara Murka

Diperbarui: 4 Maret 2022   17:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi: artstation.com

Pada rembulan di sepenggal malam

Separuh wajah tenggelamkan kelam

Lukisan angkasa bungkus nestapa

 Wajah-wajah mati lumuran duka

.

Di bawah cahaya nan terang

di dalam relung jiwa-jiwa merdeka

rembulan itu kini ternista

bagai seonggok bangkai tak berpunya

.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline