Lihat ke Halaman Asli

Aman Rumah Dengan Bantuan CCTV IP Camera

Diperbarui: 25 Juni 2015   23:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

CCTV IP Camera bisa memberikan keamanan saat Anda pergi dari rumah atau di dalam rumah. Sekarang kunci dan gembok sudah tidak bisa menjamin keamanan rumah. Muncullah CCTV  dan IP Camera sebagai solusinya. Dengan menggunakan CCTV ataupun IP Camera, Anda bisa  mengawasi rumah setiap saat walaupun Anda jauh.

Alat-alat yang diperlukan saat menggunakan CCTV atau IP Camera dari luar rumah adalah

-Laptop / smarthphone/ tablet pc

-Internet  (harus yang cepat)

-Software yang terhubung dengan camera

-Memory bila ingin menyimpan video sebagai barang bukti

Dengan menggunakan peralatan di atas, Anda bisa mengecek rumah. Bila ada kejangalan, Anda bisa langsung melapor ke pihak berwajib. Selamat mencoba –hm-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline