Lihat ke Halaman Asli

Fakta Nyata Susu

Diperbarui: 25 Juni 2015   23:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kita minum susu setiap hari karena mengetahui bahwa susu adalah sumber vitamin dan mineral.

Susu bisa didapat dari:

-Asi

-Sapi

-Kedelai

-Kambing

-Susu mamalia lainnya



Kandungan susu meliputi:

-Protein

-Lemak

-Karbohidrat

-Kalsium

-Vitamin A, D, B2 dan B12

-Pantothenic acid

-Phosphorous



Jenis susu  yang ada dipasar:

-Full cream

Mengandung lemak , vitamin A dan D yang lebih tinggi daripada susu lain.

-Rendah lemak / reduced fat/low fat

Lemaknya hanya setengah dari susu full cream.

-UHT (ultra-high temperature-treated)

Susu yang dipanaskan dengan suhu 140° sehingga bisa di simpan untuk jangka waktu yang lama di dalam karton kedap udara.

-CLA (conjugated linoleic acid)

Berguna untuk membentuk otot dan pembakaran lemak.

-Skim

Mengandung lemak lebih sedikit dari 1% .

-Evapporasi

Susu tawar yang melalui proses penguapan air hingga kental.

-Pasteur

Melalui proses pemanasan dari 65° - 80° untuk membunuh bakteri patogen.

-Flavoured

-Susu ini mengandung gula yang tinggi dan mempunyai aneka rasa seperti madu, cokelat dan laiinya.

-Calcium enriched

Susu yang memiliki kandungan kalsium yang tinggi tapi kadungan lemaknya rendah

Sudah tahu banyak tentang susu kan? Semoga berguna –hm-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline