Lihat ke Halaman Asli

Sondre Digital

Komunitas Milenial

Peluang Lapangan Pekerjaan Baru di Metaverse, Arsitek hingga Virtual Space Moderator

Diperbarui: 10 Januari 2023   16:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dunia Virtual Metaverse (Dok: Pixabay)

Metaverse saat ini semakin berkembang, bahkan banyak brand-brand mewah mulai menjelajahi Metaverse dan merilis koleksi digital mereka,  seperti Nike, Gucci dan Disney.

Bahkan dengan hadirnya dunia virtual ini, ada beberapa lapangan pekerjaan baru yang bisa dimanfaatkan di metaverse.

Lantas apa saja pekerjaan baru itu? Berikut daftar dan penjelasannya.

Arsitek

Arsitek memiliki keterampilan dalam membangun gedung dan ruang dunia nyata sangat berharga dan dicari di metaverse. Hal itu karena, nantinya akan ada kesamaan visual dari dunia nyata dan Metaverse.

3D Artist

Seniman 3D akan membuat objek 3D untuk ruang virtual. Misalnya, mulai dari objek skala besar seperti distrik kota hingga objek skala kecil seperti pakaian avatar pengguna.

UX Designer

UX Designer adalah orang yang akan mendesain pengalaman di Metaverse. Dunia digital ini akan memiliki semua hal yang kita miliki di dunia nyata.

Di Metaverse sendiri, UX Designer ini dibutuhkan untuk merancang agar dapat diakses oleh semua pengguna.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline