Lihat ke Halaman Asli

[FFA] Nenek Ayu

Diperbarui: 24 Juni 2015   06:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mai Renny
N0. peserta : 247

***

“Mama harus menginap dua malam di luar kota, Ayu” kata Mama. “Ayu nanti ditemani nenek.” Pesan Mama.


“Ma, kenapa tidak tante Tiara saja sih, kan Ayu bisa jalan-jalan sama Tante Tiara, kalau dengan nenek ah mana asyik, yang ada dicerewetin mulu!”

“Nggak bisa Ayu, Tante Tiara kan baru melahirkan.” Kata Mama

“Nenek bawel sekali, Ma. Nonton TV nggak boleh lama-lama. Bermain Play Station juga” lanjut Ayu dengan kesal.

“Ya sudah, Kan masih ada Papa juga. Nenek berbuat seperti itu juga buat kebaikan kamu” Mama tersenyum mengelus rambut putrinya.

Nenek sudah datang semalam, Ayu sudah tidur.

Pagi-pagi Ayu sengaja cepat-cepat memakai seragam dan berangkat ke sekolah tanpa berpamitan dengan nenek.

Ketika siang pulang sekolah Ayu juga langsung masuk ke kamar, sekilas Ayu melihat neneknya sedang menyulam.

“Ayu sudah pulang?” Panggil nenek.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline