Heiiy Kamuu. . . .
Sebenarnya siapa sih kamu...?!
Awalnya kamu biasa-biasa saja...tapi,
sekarang aku terbiasa...
terbiasa bersamamu, tertawa denganmu, bahkan menangis bersamamu...
Heiiy Kamuu. . . .
Awalnya hidupku hanya hitam putih...bahkan cenderung abu-abu...
Tapi kini, berubah menjadi penuh warna...mejikuhibiniu...tak hanya abu-abu...
Heiiy Kamuu. . . .
Terima kasih...mungkin hanya itu yang bisa dan mampu aku ucap saat ini...
Karena terlalu banyak kebaikan yang kamu buat untukku....