Lihat ke Halaman Asli

Matamu

Diperbarui: 10 Mei 2019   07:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

steemit.com

Dalam kelopak matamu yang tenang

Aku menemukan ruang akrab untuk berdamai

Menidurkan riak sunyi

Agar tak mudah terusik

Dalam kelopak matamu

Kutemukan cinta yang pemalu

Sedang menekuk lutut sambil berkisah muram hatinya

Dalam kelopak matamu

Aku ingin menikahi airmata

Mei, 2019

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline