Lihat ke Halaman Asli

Mahmudin Bm

Ayah dari dua anak

Puisi Berita Pagi ini

Diperbarui: 29 September 2022   13:59

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pagi hadir mewarnai hidup...
Angin sejuk menyapa kamu yang gelisah, entah apa yang membuatmu resah...
Tanganmu tak henti menari di ujung gawaimu...
Kadang kamu tarik nafasmu begitu dalam dan melepaskan...
Kembali bersandar di kursi teras depan rumah..

Matamu menatap langit, pikiranmu kosong.. Entah apa yang kamu pikirkan
Sesekali kamu pejamkan kedua matamu, otakmu melayang entah ke mana
Sang surya bersinar dengan cerahnya menerpa wajahmu nan lesu tak bersemangat..
Kamu beranjak dari zona nyamanmu, pergi mencari suasana baru
Taman bunga yang kamu tuju, penuh warna segar dan menggoda..
Kicauan burung bersahutan seakan bernyanyi, menyambut hadirmu...
Terhanyut dirimu hingga terbawa mimpi...

Depok, 29 September 2022

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline