Lihat ke Halaman Asli

Beginilah Tipikal Pelatih U-19 Dengan U-23

Diperbarui: 24 Juni 2015   05:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Embedded image permalink

Beginilah tipikal pelatih dan asistennya ketika lagu kebangsaan dinyanyikan.Dari gambar foto diatas bisa dilihat pelatih mana yang tulus untuk bangsa dan negaranya. Dari bodylanguage sudah ketahuan pelatih mana yang benar-benar jiwa dan raganya buat bangsa dan negaranya,bukan buat klub dan mungkin yang terpenting bukan ASAL BAPAK SENANG,,!!! Saya berharap atau mungkin kita semua sebagai rakyat indonesia dapat menilai tipikal atau karakter pelatih TIMNAS INDONESIA bisa menilai pelatih mana yang tulus untuk bangsa dan negara ini bukan untuk golongan/kelompok  tertentu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline