Lihat ke Halaman Asli

M Abd Rahim

Guru/Dai

Sebuah Pilihan

Diperbarui: 4 September 2022   07:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri/diolah dengan canva.com

Hanya hati yang mengerti, benar-salah, naik turun, jabatan; sebuah pilihan

Mengikuti kata hati, memantabkan jati diri; memilih indah masa depan

Tak hanya resiko, lemah ekonomi menjadi pilihan; menerima menanggung beban

Sebuah pilihan yang menentukan antara pekerjaan dengan mengantarkan anak ke gerbang kesuksesan

---

Bukan bekerja seadanya, tapi memaksimalkan; menikmati kehidupan

Bukan melakukan aktivitas sebisanya, tapi lebih menghindari ketidakadilan

Hidup adalah sebuah pilihan, memilih yang terbaik dari sebuah kenyataan

Menerima, mensyukuri; memilih sebuah pilihan, menjadi keputusan 

---

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline