Lihat ke Halaman Asli

eMWe

manusia, masalah manusia

Puisi | Ayam Kampung

Diperbarui: 23 Februari 2020   12:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

ayam jago | Dok. garwanagari

ingin berkata takdir. melihat ayam menjelang pagi selalu bertakbir. berkumandang seantero negeri. membangunkan orang tidur pergi kemasjid.

jasamu setiap hari tidak mati. keikhlasan tidak tertandingi. penglihatan tajam penuh halusinasi. merabah sana sini. dengan cengkraman tangan kanan kiri.

Makhluk tuhan yang satu ini. semakin hari semakin terusik. diasingkan bagai makhluk tuhan yang paling seksi. disentak sana sini tidak dihargai.

Bojonegoro

22.02.2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline