Lihat ke Halaman Asli

M Abd Rahim

Khoirun Nas Anfa'uhum Linnnas

Tolong

Diperbarui: 8 Juli 2023   03:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Tolong

Oleh: M. Abd. Rahim

***

Tolonglah orang yang buta, berilah anak tongkat agar ia tidak kebingungan dan bisa mencapai tujuan 

Tolonglah orang kelaparan, orang yang sering mencari makan di tempat sampah. Berilah makanan agar ia sehat dan tidak kelaparan

Tolonglah orang kehausan, berilah setetes demi tetes air minum agar ia tak kering kerongkongan

Tolong hiburlah orang yang di hatinya tidak ada kesejukan, ketentraman. Berilah cahaya bulan kedamaian agar ia lepas dari belenggu kesedihan

Tolong berikanlah nasihat-nasihat yang indah pada orang sombong dan berbuat dosa agar ia tak terjerumus pada lembah kesesatan dan kemaksiatan 

Tolong doakan yang terbaik kepada orang tua, keluarga dan orang-orang yang sering menyakiti agar ia selamat dari siksaan

Tolong ajaklah ke tempat ibadah pada sang pecandu dunia maya, agar ia tidak lupa waktu dan kewajiban 

Tolong ditolong...

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline