Mari kita temukan cerita dibalik pribadi ibu Aprilianty Widyastuti atau yang biasa disebut sebagai Ibu April, Ia adalah seorang pendidik yang mendedikasikan hidupnya untuk membentuk dan menginspirasi para siswa. Pada saat ini, kita akan menggali lebih dalam tentang perjalanan seorang Ibu April ini.
Ibu April adalah seorang guru bahasa inggris sekaligus seorang wali kelas dari kelas 8.4 yang tinggal di Bukit Subur. Ia adalah guru yang ramah dan baik. Sebelum mengajar di SMPN 5, ia dulunya mengajar di SMPN 24. Ia pindah sekolah enam bulan yang lalu. Dan sudah mengajar di SMPN 5 kurang lebih sekitar enam bulan. Dan ia memiliki gaji sekitar 3,2 juta di SMPN 5 ini.
Sekarang, Bu April ditempatkan di UMS yang didalamnya berisikan snack makanan dan minuman. Ia berkata karena ia senang berjualan, mungkin karena itu juga ia ditempatkan di Usaha Mandiri Sekolah (UMS).
Ia mengatakan bahwa ia senang mengajar di SMPN 5, karena siswanya taat dan senang belajar. Walaupun masih murid beberapa siswa yang susah di atur.
Perkenalan ini mengilustrasikan bahwa di balik glar pendidik, terdapat individu yang penuh semangat dan siap membimbing generasi mendatang menuju kesuksesan.
Ditulis oleh:
1. AD. Zhidan Satria Amandara 8.4
2. Luthfi Habibi 8.4
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H