Lihat ke Halaman Asli

Lutfiyah NH

Mahasiswa 🎓

Review Buku Hukum Perdata Islam Indonesia Karya Prof. Dr. H. Zainuddin Ali, M.A

Diperbarui: 9 Maret 2024   22:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

https://shp.ee/9u1foef

Oleh : Lutfiyah Nur Hidayati.

Identitas Buku

Judul Buku : Hukum Perdata Islam di Indonesia.

Penulis : Prof. Dr. H. Zainuddin Ali, M.A.

Penerbit : Sinar Grafika.

Tahun terbit : cetakan keenam, April 2018.

Jumlah halaman : 160.

No ISBN : 979-3421-08-8.

Profil Penulis 

Prof. Dr. H. Zainuddin Ali, M.A. Lahir di Tanreassona Pinrang tanggal 28 september 1956 dan kini menjadi guru besar dalam mata kuliah sosiologi hukum di fakultas hukum universitas Tadulako sejak tanggal 2 Februari 2003. Pendidikan Formal yang diselesaikan: Sekolah Dasar di Tanreassona Pinrang (1970); Sekolah PGA6 Tahun di Pinrang (1976); Fakultas Syari'ah dalam bidang Studi Hukum Pidana dan Perdata Islam IAIN Alauddin di Makassar (1984); Fakultas Pascasarjana (S-2) dalam bidang Ilmu Hukum Islam IAIN Syarif Hidayatullah di Jakarta (1990); Program Pascasarjana (S-3) dalam bidang Studi Ilmu Hukum di Universitas Indonesia (1995). 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline