Lihat ke Halaman Asli

Lusimah

Mahasiswa

Hubungan Filsafat dan ilmu ilmu lain

Diperbarui: 30 November 2024   20:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

filsafat dan ilmu pengetahuan memiliki hubungan yang erat ,yaitu saling berkaitan dan melengkapi .Berikut beberapa hubungan antara filsafat dan ilmu pengetahuan :

Filsafat sebagai induk ilmu pengetahuan 

Filsafat memberikan landasan bagi perkembangan ilmu pengetahuan .ilmu pengetahuan merupakan hasil dari penerapan metode berfikir filsafat.

Sama sama menggunakan metode berfikir reflektif.

Keduanya menggunakan metide berfikir reflektif untuk menghadapi fakta fakta dunia dan kehidupan .

Sikap kritis dan pikiran terbuka .

Keduanya menunjukkansikap kritis,dengan pikiran terbuka dan kemauan yang tidakmemihak untuk mengetahui hakikat kebenaran .

Sember yang sama 

Keduanya memililki sumber yang sama,yaitu akal atau rasio.

Filsafat memberikan sintesis.

Filsafat memberikan sintesis kepada ilmu ilmu yang khusus,mempersatukan dan mengkoordinasikannya.filsafat dapat menjawab semua pertanyaan yang tidak bisa dijawab oleh pancaindera.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline