Lihat ke Halaman Asli

Mind Map Cinta Kasih dalam Kebenaran

Diperbarui: 9 September 2022   01:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mind Map Cinta Kasih dalam Kebenaran

  • Peduli dan saling mengingatkan dengan orang sekitar

sebagai manusia kita harus mempunyai sifat cinta kasih dalam kebenaran. kita tidak boleh membiarkan teman/orang di sekitar kita terus menerus jatuh di kesalahan/hal yang sala, maka dari itu jika kita mempunyai teman dan dia melakukan sesuatu yang buruk ataupun salah, kita sebagai temannya harus memberi tahu bahwa yang dia lakukan adalah salah.

  • Jangan memperlakukan seseorang berbeda hanya karena dia berbeda denganmu

membeda-bedakan seseorang karena mereka berbeda dengan kita adalah hal yang buruk dan termasuk bullying/rasisme. hal itu sangat bertolak belakang dengan cinta kasih dalam kebenaran.

  • Carilah sisi positif dari segalahal

semua hal pasti ada sisi negatif dan positifnya, kita sebagai manusia harus berfikir lebih luas dan juga berpikiran positif.

  • Jangan langsung menghakimi sesuatu

jangan langsung menghakimi sesuatu karena kita tidak tahu apa yang seseorang itu sedang alami dan jalani, kita harus tetap supportive kepadanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline