Lihat ke Halaman Asli

Lapas Perempuan Semarang

Lapas Perempuan Semarang OKE (Optimis Komitmen E-Gov

Hasil Karya Warga Binaan Lapas Perempuan Semarang Ikut Memeriahkan Pameran INACRAFT

Diperbarui: 5 Oktober 2023   15:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok pribadi


Jakarta, INFOPAS - Dalam rangka "From Smart Village to Global Market", Lapas Perempuan Semarang menjadi salah satu satker yang turut memeriahkan ajang pameran INACRAFT dengan menampilkan berbagai produk kerajinan karya warga binaan pemasyarakatan, 4-8 Oktober 2023.

Bertempat di Jakarta Convention Center, hasil karya Warga Binaan Pemasyarakatan LPP Semarang dipamerkan bersama hasil karya dari berbagai UMKM.

Sebagai pameran bertaraf internasional yang bertujuan untuk memfasilitasi produk kerajinan lokal agar dapat berkompetisi dengan produk Internasional, INACRAFT berupaya mengembangkan potensinya sebagai benchmark kerajinan nasional dengan cara menggandeng perajin muda, youth & millenial artisans, untuk mempromosikan produknya serta meningkatkan peluang bisnis melalui INACRAFT on October 2023.

dok pribadi

Kristiana Hambawani selaku Kalapas Perempuan Semarang berharap adanya kegiatan ini semoga hasil karya binaan dapat diketahui masyarakat luas.

"Kegiatan ini merupakan bentuk implementasi keahlihan warga binaan sebagai hasil dari pelatihan kemandirian yang diselenggerakan oleh LPP Semarang,"

(Tim Humas LPP Semarang)

LPP Semarang OKE (Optimis, Komitmen, dan E-Gov)
@kemenpanrb @ditjenpas
#KumhamPasti
#Pemasyarakatan
#Ditjenpas
#lppsmgwbbm
#diary_kemenkumham
#ditjenpas
#kemenkumhamjateng

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline