Lihat ke Halaman Asli

Lapas Pemuda Plantungan

Tim Humas Lapas Pemuda Plantungan

Lapas Pemuda Plantungan Mendukung Penuh Presidensi Indonesia pada KTT G20

Diperbarui: 19 Oktober 2022   14:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Dikutip dari situs Kementerian Keuangan dan Bank Indonesia, G20 atau Group of Twenty adalah sebuah forum utama kerja sama ekonomi internasional yang beranggotakan negara-negara dengan perekonomian besar di dunia terdiri dari 19 negara dan 1 lembaga Uni Eropa.

G20 merupakan representasi lebih dari 60% populasi bumi, 75% perdagangan global, dan 80% PDB dunia.  Anggota G20 terdiri dari Afrika Selatan, Amerika Serikat, Arab Saudi, Argentina, Australia, Brasil, India, Indonesia, Inggris, Italia, Jepang, Jerman, Kanada, Meksiko, Republik Korea, Rusia, Perancis, Tiongkok, Turki, dan Uni Eropa.

Segenap Keluarga Besar Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pemuda Kelas IIB Plantungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Jawa Tengah. Mendukung Presidensi Indonesia pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 Bali, 15-16 November 2022

Humas Lapas Pemuda PlantunganG




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline