Lihat ke Halaman Asli

LIZA LINDAWATI

MAHASISWA PENERIMA BEASISWA BIDIKMISI || STP TRISAKTI || D4 HOTEL 2019

5 Strategi yang Dapat Dicoba Supaya Pendapatan Resto Dapat Meningkat

Diperbarui: 25 November 2022   23:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

halo readers perkenalkan nama saya Liza Lindawati mahasiswa dari Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Jakarta, dan saya adalah salah satu penerima program beasiswa bidikmisi 2019.

1. Mengoptimalkan menu

Dalam tahap ini kita perlu melatih server kita untuk meningkatkan dengan cara menjual lebih banyak dan merekomendasikan hidangan-hidangan tertentu misalnya makanan pembuka, penutup, ataupun hidangan lainnya di luar hidangan lainnya. Tidak hanya itu ada cara lain juga untuk kita bisa mengoptimalkan dengan cara menambahkan penjelasan atau gambar yang lebih akurat, bisa juga menghighlight hidangan tertentu.

2. Tingkatkan pergantian kursi

Jika waktu pergantian kursi melambat mungkin akan ada sedikit masalah, sehingga kita perlu mengevaluasi kembali praktik servernya beserta kitchen, untuk mengetahui apa yang menghambat aliran bisnis selama priode sedang sibuk. 

Bisa jadi pelanggan tidak duduk secara berkelompok pada semestinya,seperti menempatkan tamu yang kapasitas kursinya 4 orang, kemudian tidak memiliki tempat untuk tamu yang 4 orang yang masuk sementara itu meja yang untuk 2 orang tetap kosong.

3. Tingkakant sistem point of sales (POS)

Setelah pelanggan duduk, misalnya kita tidak ingin pelanggan atau tamu kita terburu-buru, tapi disisi lain kita tidak bisa membuat tamu menunggu terlalu lama untuk memesan. Dalam menggunakan sistem POS tersebut bisa membantu proses checkout alasannya bisa mengurangi waktu yang dibutuhkan server untuk mencetak cek untuk pembayaran juga perubahan.

4. Menerapkan kebijakan durasi duduk

Membiarkan tamu lebih lama dari seharusnya setelah orderan selesai ini dapat menunda potensi keuntungan yang kita dapat dari costumer lain yang akan datang berikutnya. Kita bisa memerikan pentunjuk atau meminta lebih halus dengan kata-kata yang tidak dapat menyinggung tamu misalnya pas saat kita mengantarkan bil atau pada saat membersihkan meja dengan cara menawarkan atau bertanya apakah tamu tersebut mau pindah ke area bar. 

Nah disnilah kita deperlukan ataupun staff lainnya memiliki sikap yang ramah terhadap tamu, karena kita ingin tamu selalu merasa bahwa mereka adalah prioritas utama, bahkan disaat kita minta mereka untuk pergi.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline