Kalian tahu ga sih, kalau SLANK akan Tur Album Tujuh di 7 Kota! Iya, beneran kok. Ini bakalan jadi sebuah sejarah di Indonesia. Album Tujuh ini telah berusia 25 tahun Lho! Sebuah penanda kebangkitan SLANK pasca Reformasi.
Kita bakal melihat Lima rocker legendaris seperti Kaka (vocal), Abdee (gitar), Ridho (gitar/piano), Ivanka (bas dan Bimbim (drum), pastinya sangat special sekali dong! Tentu saja ini akan dirayakan bersama Slangker di 7 Kota tersebut. Bagi Slangker dari kota lain, boleh ikut tapi transportasinya bayar sendiri ya .
Penasaran Kota Apa Saja Yang Akan Disambangi SLANK?
Yuk, simak penjelasan berikut ini, siapa tahu kalian juga bisa ikuti perjalanan Tur Tujuh Album SLANK di 7 Kota ini :
Solo ( 10 Mei 2023)
Surabaya ( 13 Mei 2023)
Bali (17 Mei 2023)
Pekanbaru ( 26 Mei 2023)
Lampung ( 2 Juni 2023
Bandung ( 9 Juni 2023)