Lihat ke Halaman Asli

Belajar Bahasa Inggris, Modal Anda Untuk Sukses

Diperbarui: 25 Juni 2015   06:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Bahasa inggris menjadi salah satu pedoman Anda untuk mencapai kesukesan. Karena dengan Anda pandai berbahasa inggris sudah menjadi modal Anda untuk mencapai kesukesan.

Coba Anda pikirkan sejenak, perbedaan keahlian Anda dengan bahasa inggris.

Misalkan Anda adalah seorang yang ahli dibidang teknik. Rata-rata orang teknik gaji perbulan paling besarpun 2-3 juta. Ya atau Ya ? Nah coba Anda hanya perlu pintar berbahasa inggris saja, entah dalam hal berbicara dan menulis, saya yakin hasil keahlian Anda sebagai teknik dengan orang yang pintar berbahasa inggris, penghasilannya pasti lebih besar dibandingkan Anda sebagai orang ahli teknik atau ahli apapun.

Menurut fakta yang sudah terjadi, orang yang bisa berbahasa inggris, tidak sulit mencari pekerjaan, justru perusahaanlah yang mengejar-mengejar Anda untuk bekerja diperusahaan tersebut. Orang yang bisa berbahasa inggris jika Anda baru masuk gaji Anda sudah diatas 3 jutaan. Wahhhh... menguntungkan bukan? Dan mungkin jika Anda tidak mau bekerja Anda mau bula kursus bahasa inggris, itu penghasilannya lebih besar lagi.

Jadi bahasa inggris itu sangat penting, bukan hanya bahasa inggris saja, sebenarnya memang semua bahasa penting, tapi bahasa inggrislah yang menjadi kunci utama bahasa internasional.

Sebaliknya jika modal yang dikeluarkan untuk belajar bahasa inggris ini besar, walaupun bukan uang saja misalnya modal nekad, atau modal dengkul yang dipakai untuk berjalan mencari partner yang bersedia belajar sangat intens maka mungkin hanya diperlukan sekitar 6 bulan untuk belajar dan bisa berbahasa inggris dengan lancar. Menurut Anda gimana?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline