Lihat ke Halaman Asli

Tips Menjalankan Bisnis dengan Baik

Diperbarui: 25 Juni 2015   19:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1330053115222656327

[caption id="attachment_164784" align="alignnone" width="521" caption="business"][/caption] Bisnis yang baik diawali dengan perencaaan yang baik, jika awal dari bisnis Anda baik maka selanjutnya pun akan baik. Dalam menjalanan sebuah bisnis memang diperlukan sinergi antara keuatan dan peluang bisnis sehingga kita akan menjadi pemenang. Pertanyaannya, Tapi Bagaimana menjalankan bisnis dengan baik sehingga mendapatkan keuntungan yang berlipat ganda. Berikut tips dahsyat untuk Anda cara menjalankan sebuah bisnis dengan baik dan menghasilkan keuntungan :

  1. Buatlah suatu rencana yang efektif Hal ini dimulai dari perencanaan produk, pemasaran, dan pengontrolan yang harus dilakukan secara efektif. Tetapi perencanaan yang Anda buat tidak harus sempurna sehingga memakan waktu yang lama. Sesuatu yang lebih penting dari sebuah perencanaan adalah bagaimana perencanaantersebut dapat diaplikasikan dilapangan.
  2. Tetap fokus kepada kepuasan pelanggan Jangan mengabaikan keluahannya, karena akan berakibat fatal terhadap loyalitas usaha Anda dihadapan para pelanggan. Dalam Sistem penanganan pelanggan yang berbelit-belit akan membuat para pelanggan lari ke pesaing bisnis lain.
  3. Buat perjanjian kerja sama jangka panjang kepada pemasok Kerja sama tersebut dapat memelihara hubungan dan memudahkan koordinasi menyeluruh kepada setiap bagian yang ada disekitar bisnis.
  4. Adakan evaluasi dan perbaikan secara terus menerus dalam segala aspek usaha Jangan merasa puas dengan hasil yang sudah terjadi sekarang, karena iklim bisnis akan terus bergulir dan pemenangnya adalah  mereka yang selalu melakukan evaluasi dan perbaikan. Latihlah settiap lini usaha Anda untuk melakukan hal yang sama, sehingga evalusi dan perbaikan menjadi budaya pada sistem bisnis Anda

Berikut tips yang bisa Anda pelajari, semoga bermanfaat untuk Anda. Mari lakukan tindakan sekarang juga, peluang usaha akandatang pada hari yang tidak kita duga. Bagi Anda yang ingin mengikuti pembelajaran lainnya tentang bisnis silahkan Anda bisa klik belajar bisnis bersama orang-orang suskes. Semoga bermanfaat!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline