Lihat ke Halaman Asli

Insomnia Pada Remaja? Coba Atasi Dengan Cara Berikut Ini!

Diperbarui: 17 Juni 2015   20:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar :http://images.scienceworldreport.com/ Insomnia saat ini sudah banyak sekali menyerang orang-orang dewasa. Namun tidak hanya orang dewasa saja yang mengalaminya, karena usia remaja pun juga terserang penyakit susah tidur ini. Namun bagi anda yang tidak tahu cara mengatasi insomnia yang benar maka berikut ini akan dijelaskan tipsnya. Namun beberapa yang akan dijelaskan berikut ini merupakan salah satu beberapa tips alami yang bisa dilakukan untuk atasi insomnia. Berikut ini penjelasannya. 1. Atur Manajemen Waktu Waktu tidur sangat penting bagi siapapun untuk mendapatkan jantung yang sehat, kulit sehat serta hal lainnya. Maka dari itu, cobalah membuat si remaja tersebut memiliki waktu yang sangat baik dalam menjalankan aktivitasnya. Jangan hanya karena banyak aktivitas dapat lebih cepat tidur, namun lelah yang terjadi akan membuatnya bertambah sulit tidur. Maka sebagikanya disiplinkan waktu istirahatnya dengan benar. Jangan terlalu berlebihan dalam memanfaatkan waktu dan usahakan tidur dengan kedaan gelap serta tenang agar tidak terganggu. 2. Matikan Gadget Atau Televisi Terlalu banyak bermain hp atau menonton televisi hanya akan membuat seseorang sulit tidur. Apalagi anak remaja jaman sekarang sulit terhindar dari handphone. Padahal radiasi yang dihasilkan dapat menyebabkan kerusakan saraf otak yang merupakan gejalanya insomnia. 3. Pendekatan Psikologis Masalah yang dihadapi anak-anak tidak akan mungkin terpecahkan dengan sendirinya. Jadi lebih baik peran dari orang tua dalam memberikan perhatian kepada anaknya tentang masalah dalam lingkungannya dapat teratasi. Karena selain faktor yang disebutkan, konflik antar teman pun juga menjadi salah satu penyebab insomnia. 4. Pemeriksaan Medis Gangguan kesehatan juga dapat mengganggu kualitas tidur anda, misalkan tubuh terlalu lelah atau gangguan seperti kesehatan mata membuat seseorang sulit tidur. Maka jika seorang remaja kesulitan tidur di malam hari sebaiknya saatnya memeriksakan kesehatannya. Demikian beberapa cara mengatasi insomnia dengan benar terhadap remaja. Salah satu hal lain yang mempengaruhi tidur dengan nyaman adalah kasurnya. Kasur kesehatan di American Pillo sangat tepat untuk anda. Kasurnya dapat membuat tidur malam anda terjaga dengan baik dan nyaman tanpa gangguan. Ingin lihat lebih jauh tentang produknya? Kunjungi di http://americanpillo.com/. Anda akan menemukan beberapa produk yang sangat nyaman untuk tidur.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline