Lihat ke Halaman Asli

Lilik Maskurotin

Guru Kelas di TK Negeri Pembina Kecamatan Panarukan Situbondo

Diseminasi Budaya Positif di TK Negeri Pembina Kecamatan Panarukan

Diperbarui: 3 Februari 2023   15:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok Pribadi

Judul               : DISEMINASI BUDAYA POSITIF

Nama Peserta  : Lilik Maskurotin, S.Pd

                                    CGP Angkatan 7 Tahun 2022 Kelas 128

Asal Sekolah   : TK Negeri Pembina Kecamatan Panarukan

Kabupaten       : Situbondo

Latar Belakang: 

Pembiasaan nilai kebajikan dalam penumbuhan karakter baik di sekolah masih belum menunjukkan hasil yang maksimal, hal ini dikarenakan waktu anak di sekolah lebih sedikit daripada ketika anak berada di rumah atau lingkungannya. Selain hal tersebut, konsekuwensi yang diberikan baik di sekolah dan di rumah belum berpihak pada siswa, juga masih terjadinya trial dan eror murid dalam melaksanakan budaya positif di sekolah dan di rumah, sehingga perlu penananaman secara menyeluruh, konsisten, dan berkesinambungan.

Dok Pribadi

Budaya positif adalah nilai kebajikan, yang diberikan melalui pembiasaan di sekolah dan di rumah agar siswa dapat berkembang menjadi pribadi yang memiliki disiplin positif, santun, mandiri, dan bertanggung jawab. 

Hal ini sesuai dengan tujuan pendidikan menurut KI Hajar Dewantara yaitu menuntun anak dengan segala kodrat yang ada agar mereka tumbuh menajadi manusia yang merdeka, serta dapat mencapai keselamatan dan kebahagian setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline