Lihat ke Halaman Asli

Tutorial Membuat Efek Galaxy pada Foto Menggunakan Photoshop

Diperbarui: 5 Juni 2021   21:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gambar: dok. pribadi

Kali ini saya akan membagi tutorial cara membuat efek galaxy pada foto menggunakan photoshop dan dalam tutorial kali ini saya menggunakan aplikasi adobe Photoshop CS6. Ok! Langsung saja kita menuju ke tutorialnya.

Sebelum mulai pengeditan yang pertama kita harus menyiapkan bahan-bahannya yaitu:

  • Adobe photoshop cs6
  • Foto/gambar yang mau diedit
  • Gambar galaxy (silahkan cari di internet)

Setelah bahan disisapkan langsung saja kita masuk ke langkah-langakh selanjutnya.

Cara membuat efek galaxy pada foto menggunakan Photoshop

1. Buka aplikasi adobe Photoshop pada PC/laptop anda lalu klik file -- open atau tekan ctrl + O pada keyboard

  • Klik Open dan pilih gambar/foto yang ingin di edit

gambar: dok.pribadi

2. Setelah foto dan gambar galaxy di pilih dan masuk ke aplikasi Adobe Photoshop selanjutnya seleksi wajah pada foto yang ingin di edit dengan klik Quick selection tool pada photoshop.

dok.pribadi

3. Setelah seleksi wajah pada gambar selanjutnya pisahkan layer background dan layer yang telah di seleksi dengan menekan Ctrl + J pada keyboard

    Setelah muncul jendela untuk mengatur levelnya, sesuaikan dengan detail yang dirasa sudah pas.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline