Lihat ke Halaman Asli

Cara jika Terjadi Attachments not Working Pada Smartermail

Diperbarui: 24 Juni 2015   04:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah postingan sebelumnya membahas tentang Smartermail, kali ini saya akan bahas lagi tentang Smartermail namun pada kali ini, akan membahas suatu hal jika kalian menemukan pesan “Attachments not working”. Pernahkah kalian mengalami hal seperti ini? Jika pernah dan belum tau jawabannya, saya akan sedikit memberi cara untuk mengatasinya. Semoga bisa bermanfaat ya :D

Kesalahan seperti ini kadang-kadang kita dapat ketika mencoba untuk membuka suatu lampiran “XML Parsing Error: no element found

Sebelum kalian melanjutkan proses yang lain, ada baiknya jika kalian lakukanlah terlebih dahulu SmarterMail self-diagnostic (juga dikenal sebagai halaman pemeriksaan), ini akan membantu Anda mengidentifikasi masalah. Seperti ini langkah-langkahnya :


  • Login ke SmarterMail sebagai administrator sistem.
  • Lalu, klik Settings (kiri atas).
  • Dibagian bawa Activation, klik SmarterMail Self Diagnostic.

Setelah itu, akan muncul masalah yang ada.

For permissions:

C:Program Files (x86)SmarterToolsSmarterMailMRSMailProcessing

C:Program Files (x86)SmarterToolsSmarterMailMRSApp_Data

Kalian harus mengubah IIS_USR, Untuk memperbaiki hal ini, login ke server via RDC sebagai administrator dan menambahkan IIS USR ke folder tersebut dengan izin memodifikasi. Semoga bahasan kali ini bisa membantu kalian yang sedang bermasalah hal seperti saya kemarin ya :D

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline