Lihat ke Halaman Asli

Kelompok Kerja Kepala TK Kecamatan Cigugur Go Serentak Tahun Ajaran Baru 2023-2024 Menggunakan KOSP Merdeka Belajar

Diperbarui: 31 Oktober 2022   06:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Cigugur, Sabtu 29 Oktober 2022 ,saya menjadi bagian kegiatan Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka.
Dengan narasumber  Rofiqoh Khusna, S. Pd. ( ketua ikatan NS/IN) Novita Devianti (kadiv sosial ikatan NS/IN Pusat) yang dihadiri oleh Kabid PAUD Dikmas  Kab. Kuningan, Kasi PAUD  Dikmas Kab. kuningan, Korwil Kec. Cigugur, Pengawas TK  wilayah Kec. Cigugur . 

Peserta yang mengikuti adalah  Kepala TK se-Kec. Cigugur beserta 2 orang Guru perwakilan dari tiap lembaga.
Dalam mengikuti Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka, peserta sangat antusias. Bimtek ini memberikan pencerahan dan motivasi bagi lembaga satuan Pendidikan  Taman Kanak-kanak di Kec. Cigugur khusunya yang masih menggunakan KTSP. 

Tentunya untuk Pembuatan KOSP Merdeka Belajar bukan hanya tugas Kepala TK saja akan tetapi harus saling adanya kerjasama antara guru dengan kepala TK. Dan yang harus diingat Kepala TK yaitu mengetahui secara garis besar  untuk pembuatan KOSP Kurikulum Merdeka Belajar ini, salah satunya adalah Komponen-komponen KOSPMerdeka Belajar . Diantaranya
1. Karakteristik Lembaga Pendidikan Satuan.
2.Visi, Misi dan Tujuan Lembaga Pendidikan satuan.
3.Pengorganisasian Pembelajaran.
4. Perencanaan Pembelajaran.
                        ***




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline