Lihat ke Halaman Asli

Menjadi "Guru" Impian Waktu Kecil

Diperbarui: 4 Januari 2017   23:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bismillah

Itulah kata pertama ketika saya pertama kali menginjakkan kaki di suatu sekolah dasar negeri dikota mataram.

Hari pertama saya menjadi guru.. 

Setelah sekian lama saya menanti.. cita-cita yang dulunprnah saya ungkapkan waktu kecil menjadi seorang guru karena terinspirasi oleh salah satu guru saya diSD pada jamannya dulu

Setelah sekian tahun saya menempuh pendidikan dari SD hingga menyelesaikan studi S1 dan akhirnya pada detik ini saya bisa merasakannya.. bagaimana rasanya menjadi guru. 

Sekian tahun saya berjibaku dengan segudang teori.. dan sekarang saya melakukan sesuatu yang nyata.. atas hasil belajar tersebut. 

Rasa syukur tentunya tak lupa saya panjatkan.. karena inilah waktu dimana saya ingin memberikan kebanggan terhadap orangtua dan pembuktian pada diri sendiri bahwa saya bisa.. 

Menjadi guru.. artinya saya menjadi orangtua.. saya menjadi pengajar dan terlebih lagi pendidik.. 

Disaat saya ingin mendidik orang .. maka sayapun harus mampu mendidikal diri saya sendiri.. 

Sehingga bukan hanya ocehan belaka.. tapi tindakan nyata n contoh yang nyata bagi anak_anak didik.. 

Disini saya tanamkan niat dalam sanubari hati paling dalam bahwa menjadi guru adalah amanah yang maha kuasa yang wajib saya jalankan dengan sebaik mungkin.. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline