Lihat ke Halaman Asli

Lestari Soonard

Terus belajar

Ramadhan: Tips Sehat dan Fit Jiwa Raga

Diperbarui: 7 April 2023   00:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pixabay

Bulan Ramadhan selalu dinantikan umat muslim di dunia. Bulan keberkahan dan banyak keutamaan.

Selama Ramadhan, kita tidak hanya menahan lapar dan haus sejak fajar hingga maghrib. Tapi Ramadhan kita juga harus menahan hawa nafsu. Sehingga dengan menahan haus, lapar, dan mengendalikan hawa nafsu, insyaa Allah kesehatan kita baik jiwa maupun raga akan semakin baik.

Berikut beberapa tips agar sehat dan fit jiwa dan raga di bulan Ramadhan :

A. Sehat jiwa

Begitu pentingnya hati atau jiwa yang baik atau sehat. Hati atau qolbu disini terkait dengan pikiran dan perasaan kita.

Lalu bagaimana caranya agar jiwa kita sehat ? berikut beberapa cara yang bisa dicoba  :

1. Wudhu

Saat wudhu, bukan hanya sekedar membasahi bagian tubuh saja. Bahkan wudhu dianjurkan ketika kita marah. Berarti, jika kita menjaga wudhu, insyaa Allah berarti kita juga sedang menjaga stabilnya emosi kita.

2. Muhasabah/Meditasi

Sempatkan setiap hari untuk muhasabah atau meditasi. Ga perlu lama.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline